Friday, March 28, 2014

Be My Sweet Darling?

Yuhuuu.. siapa yang ga meleleh jika seseorang yang kamu sukai mengatakan hal itu ke kamu? Oh My God rasanya gimanaaaa gitu. Apalagi pake adegan jongkok sambil bawa bunga ato coklat atau sesuatu yang sweet lainnya. Duh, romantis banget pasti ya.
Tapi kalo di novel yang masuk kategori teenlit ini, Marsha, si tokoh utama dalam cerita, punya masalah yang cukup complicated dalam masalah percintaan hingga bisa merasakan manisnya saat seseorang mengatakan, “would you be my sweet darling, Marsha?”
Oke, kita mulai aja nih cerita singkat tentang novel remaja satu ini.

Wednesday, March 26, 2014

Mari Menjadi Remaja Mandiri!

Sulitkah menjadi seseorang yang mandiri? Sebenarnya, jawabannya mudah. Tak akan ada hal yang sulit jika kamu memiliki niat tulus dari dalam hati, termasuk untuk belajar mandiri. Kemandirian juga tidak langsung ada dalam diri kita. Kemandirian tersebut hadir seiring dengan sikap dan sifat kedewasaan kita. Lalu yang menjadi pertanyaan, bagaimana kita sebagai remaja memulai agar bisa menjadi seseorang yang mandiri?

Thursday, March 20, 2014

Tips Mengajar Anak

Untuk sahabat, para orang tua maupun pendidik yang merasa memiliki kesulitan dalam mengajar anak, berikut ada beberapa tips efektif yang bakalan dibagikan untuk semua.

1. Pengulangan
Anak cepat belajar jika kita melakukan pengulangan secara konsisten.

Wednesday, March 19, 2014

-resensi- My Love Is You

Yap! Ini dia saat yang rasanya udah lama banget ga dilakuin. Kembali meresensi alias mengulas buku yang sudah tamat dibaca. Sebenarnya udah ada beberapa buku yang memelas untuk diresensikan (lebay dikit :p) namun, berhubung itu buku ceritanya bersambung dan ada yang dipinjem temen, jadi tertunda deh.
foto: google.com
Kali ini hadir satu buku novel remaja yang jujur aja, cuma beberapa jam habis dibaca. Padahal lagi ngawas ujian tuh. Yah, daripada suntuk nungguin yang lagi pada ujian, sesekali melirik ke buku bacaan ternyata seru juga. Tapi tetep, mata juga keliaran liatin ulah murid yang lagi pada bergosip nanyain jawaban ke temen sebelah.

Jangan sebut kami BENGAK!

hari ini, dengan lantangnya, ia berkata, "Guru-guru di sini bengak !" aku yang hanya bisa mendengarkan dari dalam ruang guru, ter...